Kasus 4 Anak Tewas di Jagakarsa Naik Penyidikan, Polisi Temukan Unsur Pidana

Ari Sandita Murti
Kapolres Metro Jakarta Selatan Kombes Ade Ary Syam Indradi. (Foto: iNews/Nur Khabibi)

JAKARTA, iNews.id - Polisi menaikkan status penanganan perkara tewasnya 4 anak di Jagakarsa, Jakarta Selatan dari penyelidikan ke tahap penyidikan. Dalam kasus tersebut, polisi menemukan dugaan adanya tindak pidana.

"Kami sudah meningkatkan penyelidikan kasus ini ke tahap penyidikan. Kami menemukan ada dugaan tindak pidana dari peristiwa yang terjadi," ujar Kapolres Jakarta Selatan, Kombes Ade Ary Syam , Kamis (7/12/2023). 

Kendati demikian, Kapolres tidak merincikan perbuatan tindak pidana yang dimaksud. Selain itu, Kapolres juga tak menyebutkan, apakah polisi sudah menemukan adanya indikasi tersangka ataukah tidak.

Sementara soal kasus KDRT yang dialami ibu dari keempat anak tersebut, kasusnya kini masih dalam tahap penyelidikan.

Editor : Donald Karouw
Artikel Terkait
Megapolitan
3 jam lalu

Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan Mayat Pria di TPU Bekasi 

Megapolitan
5 jam lalu

Mayat Pria di TPU Bekasi Diduga Korban Pembunuhan, Ditemukan Bekas Jeratan

Megapolitan
19 jam lalu

Kronologi Penumpang Transjakarta Tunanetra Terjatuh ke Got di Jaksel

Megapolitan
1 hari lalu

Banjir Jabodetabek, Kompleks Warga di Cilandak Jaksel Terendam hingga 1 Meter

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal