Kecelakaan Maut Hyundai Ioniq Tabrak Truk di Cengkareng, 3 Orang Tewas

Riyan Rizki Roshali
Mobil Hyundai Ioniq menabrak truk di Cengkareng, Jakbar (foto: MPI)

Joko menjelaskan, kecelakaan itu bermula saat mobil Ioniq yang dikendarai KI melaju di tol dari arah utara menuju ke selatan.

Kemudian, mobil tersebut menabrak sebuah truk yang sedang berhenti di bahu jalan. Truk tengah berhenti karena mengalami kendala.

“Menabrak kendaraan light truk Mitsubishi Nopol BN-8963-WO yang berhenti di lajur satu, sedang memperbaiki as roda belakang patah,” ujar Joko.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Megapolitan
11 menit lalu

Pelaku Ledakan di SMAN 72 Jakarta Diduga Siswa, Saksi: Mungkin Mau Balas Dendam

Megapolitan
32 menit lalu

Dasco Jenguk Korban Ledakan SMAN 72 Jakarta di RS Islam Cempaka Putih

Megapolitan
45 menit lalu

Pramono: Biaya Pengobatan Korban Ledakan di SMAN 72 Jakarta Ditanggung Pemprov DKI

Megapolitan
53 menit lalu

Daftar 39 Korban Ledakan SMAN 72 Jakarta yang Dirawat, 6 Luka Berat

Megapolitan
1 jam lalu

TNI AL Turun Tangan Bantu Selidiki Ledakan di SMAN 72 Jakarta

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal