Kecelakaan Mobil Mercy di SCBD Diduga karena Pengendara Alami Serangan Jantung

Irfan Ma'ruf
Mobil sedan hitam menabrak pengemudi ojol di SCBD, Jumat (17/6/2022) pagi (Foto : TMC Polda Metro Jaya)

Kecelakaan terjadi saat RD melintas di kawasan SCBD arah ke selatan tepat dekat Restoran Batik Kuring. Kendaraan Mercedes yang dikendarai RD menabrak sepeda motor nomor yang dikendarai NA.

RD meninggal dunia dan dibawa ke RS AL Mintoharjo Jakarta Pusat. Sementara pengendara sepeda motor mengalami luka ringan. 

"Pengemudi sepeda motor hanya luka ringan. Kedua korban dibawa ke RS TNI AL Mintoharjo, VER dimintakan," kata Jamal.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Megapolitan
12 jam lalu

Berangkat Kerja, Pemotor Tewas Tertabrak Commuter Line di Pelintasan Parung Panjang

Megapolitan
2 hari lalu

Geger! Xpander Tabrak Mobil lagi Parkir dan Pejalan Kaki di Jakbar, 1 Orang Tewas

Nasional
3 hari lalu

Kemenhub Bekukan Izin Cahaya Trans Buntut Kecelakaan Maut di Tol Krapyak

Seleb
5 hari lalu

Kondisi Terkini Istri Fiersa Besari usai Ditabrak Mobil, Kaki Pincang Pakai Penyangga

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal