Kerumunan Haul di Ponpes Abuya Uci, Pemkab Tangerang Klaim Sudah Cegah Massa

Okezone
Isty Maulidya
Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar. (Foto Okezone/Isty Maulidya).

Atas hal tersebut, bupati memberikan dua pilihan, yaitu pelaksanaan acara dibatasi atau ditunda.

"Saya sampaikan dua opsi itu disetujui untuk disampaikan ke panitia. Tanggal 19 November, kami undnag panitia dan menginformasi kegiatan Haul, dengan opsi. Saya berusaha membujuk menangguhkan atau menunda. Kemudian mendapat info bahwa pelaksanaan haul dibatasi hanya untuk santri dan keluarga besar Cilongok," ucapnya.

Zaki juga menegaskan Pemkab bersama dengan Polresta Tangerang dan Polda Banten sudah berusaha untuk mengantisipasi adanya kerumunan massa. Selain itu, Pemkab Tangerang juga memberikan fasilitas berupa siaran langsung melalui Banten TV.

"Kami tiga pilar sudah berusaha melakukan antisipasi. Ini karena antusias masyarakat yang luar biasa," kata dia.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Buletin
18 hari lalu

Tak Diberi Uang Rokok, Pemuda di Tangerang Tega Bunuh Ayah Kandung

Megapolitan
1 bulan lalu

Viral! Kain Kafan hingga Kerangka Manusia Ditemukan di Proyek Perumahan Tangerang

Nasional
1 bulan lalu

Warga Sindang Jaya Tangerang Keluhkan Polusi Asap, Desak Pemerintah Bertindak!

Nasional
2 bulan lalu

Rumah Menkeu Sri Mulyani Digeruduk Massa, Warga Khawatir Kekacauan Menjalar

Megapolitan
3 bulan lalu

Kebakaran Pabrik Kimia di Tangerang, 32 Personel Damkar Dikerahkan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal