Kondisi Terkini Korban Ledakan SMAN 72 Jakarta, Ada yang Dirujuk ke RSCM

Riyan Rizki Roshali
Korban ledakan di SMAN 72 Jakarta. (Foto: iNews.id)

Densus 88 Antiteror Polri menyebut terdapat tujuh peledak yang dibawa pelaku ke SMAN 72 Jakarta. Dari total bom yang dibawa terduga pelaku, empat di antaranya meledak di dua lokasi yang berbeda.

Sementara untuk tiga peledak lainnya belum digunakan dan sudah disita oleh petugas untuk proses penyelidikan lebih lanjut.

Editor : Rizky Agustian
Artikel Terkait
Megapolitan
3 hari lalu

Ledakan SMAN 72 Jakarta, 1 Orang Dirujuk ke RSCM Jalani Operasi

Megapolitan
3 hari lalu

Pramono Yakin Pelaku Ledakan SMAN 72 Jakarta Terinspirasi Tontonan Medsos, Bukan Bullying

Megapolitan
4 hari lalu

Kasus Ledakan SMAN 72 Jakarta, 46 Siswa Diperiksa Polda Metro

Nasional
4 hari lalu

Update Korban Ledakan SMAN 72 Jakarta: 20 Pasien Masih Dirawat

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal