Kronologi Beton Penyangga Tower Ambruk di Tambun, Tewaskan 1 Orang

Danandaya Arya Putra
Beton atau coran penyangga tower di Kavling Bumi Indah, Tambun, Kabupaten Bekasi, ambruk (foto: MPI)

"Iya nggak dibangun di tanah, tapi towernya dibangun di atas bangunan, di lantai dua bangunan musala," katanya.

Satu pekerja tewas terjepit tower. Hingga pukul 16.30 WIB, evakuasi masih terus berlangsung.

"Korban (tewas) tertindih coran menara (tower), tower ini masih dalam proses pembangunan," kata Danru Rescue Dinas Damkar Kabupaten Bekasi, Adhi Nuhroho di lokasi.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
7 jam lalu

Kapolri Bareng Titiek Soeharto Panen Raya Jagung di Bekasi, Kawal Program Prabowo

Buletin
24 jam lalu

Kriminalitas Menggila, Emak-Emak Disandera dan Sindikat Kabel PLN Dibekuk Polisi

Buletin
1 hari lalu

Prabowo: Negara Begini Kaya Rakyatnya Masih Banyak yang Miskin, Tak Masuk Akal!

Buletin
1 hari lalu

Momen Prabowo Sapa Titiek Soeharto saat Panen Raya di Karawang, Warga Heboh!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal