Mahasiswa Dibanting Polisi di Tangerang Dilarikan ke RS, Sempat Muntah-Muntah

Hasan Kurniawan
Mahasiswa yang dibanting oknum anggota polisi saat demonstrasi dirawat ke Rumah Sakit (RS) Ciputra. (Foto: Istimewa).

Sebelumnya, MFA bersama teman-temannya dari Himata menggelar demonstrasi di depan Puspemkab Tangerang, Rabu (13/10/ 2021). 

Demonstrasi tersebut bersamaan dengan peringatan HUT ke-389 Kabupaten Tangerang. Demonstrasi berlangsung ricuh disertai pembubaran paksa oleh aparat. 

Saat itu MFA, ditangkap polisi berpakaian seragan lengkap serba hitam. MFA, ditarik polisi dari belakang kemudian dibanting.

MFA sempat tidak sadarkan diri, kemudian ditendang polisi berseragam coklat sambil berjalan. Selang beberapa lama MFA kejang-kejang.

Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait
Megapolitan
5 hari lalu

Pramono soal Kabar RS di Jakarta Tolak Rawat Warga Baduy Korban Begal: Tidak Benar!

Megapolitan
5 hari lalu

Pramono Buka Suara soal Heboh Warga Baduy Ditolak RS gegara Tak Punya KTP

Megapolitan
5 hari lalu

Massa Buruh Padati Depan Gedung DPR, Bawa Boneka Gurita hingga Spanduk Tuntutan

Nasional
5 hari lalu

Ubedilah Badrun Nilai Kasus Delpedro Cs Tak Ada Hubungannya dengan Demo Ricuh

Buletin
6 hari lalu

Tuntut Tambahan Dokter Anestesi, Demo Mahasiswa di Sikka Nyaris Ricuh

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal