Militan, Fans Bharada E Berebut Masuk Ruang Sidang Ingin Saksikan Putusan

Achmad Al Fiqri
Para pendukung Bharada E berebut masuk ruang sidang ingin menyaksikan putusan. (Foto MPI).

JAKARTA, iNews.id - Sidang vonis Bharada E digelar hari ini di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan. Para pendukung Bharada E pun berebut masuk ruang sidang. 

Dari pantauan di lokasi, Rabu (15/2/2023), sebagian besar pengunjung datang untuk memberi dukungan ke Richard Eliezer. Mereka sudah datang sekitar pukul 07.00 WIB.

Saat PN Jakarta Selatan dibuka, para Fans Richard Eliezer langsung berbondong-bondong masuk hingga ke depan ruang sidang Oemar Seno Adji.

Momen ricuh pun tak terhindarkan saat petugas keamanan membuka ruang sidang Oemar Seno Adji. Para Fans Richard itu berebutan masuk ke dalam ruang sidang dengan awak media yang hendak meliput jalannya sidang.

Insiden dorong-dorongan pun tak terhindarkan. Para Fans Richard berebut merangsek masuk. Petugas keamanan, mencoba mengatur agar para pengunjung dapat tertib.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Nasional
1 hari lalu

Praperadilan Ditolak, Pendukung Khariq Anhar Bentangkan Poster Protes di PN Jaksel

Megapolitan
1 tahun lalu

Debat Perdana Pilgub Jakarta, KPU DKI Batasi Cagub-Cawagub Bawa 105 Pendukung

Megapolitan
1 tahun lalu

Suswono Ajak Istri Blusukan Istri ke Tanah Abang, Sarapan Bareng Warga

Nasional
1 tahun lalu

Mengingat Pembunuhan Brigadir Yosua, Skandal Ferdy Sambo Sang Jenderal Bintang 2 Polri

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal