Miris, Kasus Pencabulan Anak di Jakarta Barat Naik Drastis Sepanjang 2021

Dimas Choirul
Kasus pencabulan anak di Jakarta Barat naik drastis pada 2021. (Foto: Ilustrasi/Istimewa)

Tercacat, dari 42 kasus yang dilaporkan, polisi baru menyelesaikan sebanyak 32 kasus. Dia pun mengajak masyarakat berpartisipasi mencegah kasus kekerasan terhadap anak dan perempuan termasuk pencabulan di lingkungan masing-masing.

"Kami berharap ini bagian dari evaluasi dan fakta di lapangan. Ini perlu menjadi atensi kita bersama, bukan hanya kepolisian," ucapnya.

Ady mengatakan, kasus kekerasan terhadap anak tetap menjadi perhatian polisi. Dia juga meminta kepada stakeholder, khususnya keluarga untuk bisa memberikan perlindungan.

Editor : Rizal Bomantama
Artikel Terkait
Health
22 jam lalu

Terungkap! Ini Alasan Super Flu Subclade K Lebih Banyak Menyerang Perempuan

Megapolitan
8 hari lalu

Viral Komplotan Maling Motor Todongkan Senpi ke Warga di Jakbar, Diburu Polisi!

Megapolitan
11 hari lalu

Legislator Fraksi Perindo Dina Masyusin Serahkan 16 Sound System ke Warga Rawa Buaya

Megapolitan
11 hari lalu

Ini Langkah Puspadaya Pulihkan Anak Korban Dugaan Kekerasan Seksual

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal