Misteri Kematian Sekeluarga di Kalideres Bakal Diungkap Hari Ini

Irfan Ma'ruf
Rumah sekeluarga yang meninggal di Kalideres (foto: MPI)

"Saya ingin kasus Kalideres ini menjadi labolatorium kriminal Polda Metro Jaya, teman-teman dari fakultas forensik UI menjadi satu di situ dengan tim," kata Fadil dalam video yang diunggah di laman Instagram pribadinya.

Dia berharap teka-teki kasus tewasnya satu keluarga di Kalideres dapat terjawab secara ilmiah. Semua penyebab dalam kasus tersebut juga dapat terbuka secara jelas. 

"Dalam menangani kasus di Kalideres saya meminta agar teman-teman selalu mengedepankan scientific crime investigation, selalu melibatkan tim ahli dan bekerja sesuai dengan standar keilmuan yang ada," ujar Fadil.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Megapolitan
8 jam lalu

Lagi! Pandji Pragiwaksono Dilaporkan ke Polisi, Dinilai Hina Ibadah Islam

Megapolitan
12 jam lalu

Banjir Jakarta: Brimob, Lantas hingga Polair Polda Metro Dikerahkan ke Berbagai Titik

Nasional
16 jam lalu

3 Tersangka Tudingan Ijazah Palsu Jokowi Diperiksa Hari Ini, Siapa Saja?

Nasional
2 hari lalu

Polda Metro: Salinan Ijazah Jokowi Disimpan di Ditreskrimum, Kondisi Tersegel

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal