MNC Peduli Salurkan Paket Sembako untuk Warga Jakarta Pusat

Okezone
Rizki Maulana
Tim MNC Peduli bersama petugas Koramil Senen dan Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Jakarta Pusat menyerahkan bantuan sembako untuk warga Kramat Raya, Senin (20/4/2020). (Foto: MNC Media).

MNC Peduli berkomitmen untuk membantu dalam usaha penanganan pademi Covid-19. Bantuan yang telah disalurkan untuk mendukung aktivitas tenaga medis dan kebutuhan masyarakat yang terdampak. MNC Peduli juga melakukan penggalangan dana melalui website www.mncpeduli.org .

"Kami mengajak masyarakat dan mitra korporasi untuk saling bahu membahu bekerjasama dalam membantu melawan Covid-19 ini," kata Ketua MNC Peduli Jessica Tanoesoedibjo.

 

Editor : Zen Teguh
Artikel Terkait
Nasional
2 hari lalu

MNC Peduli, MNC Tourism dan KEK MNC Lido City Dorong Kemandirian Ekonomi Pesantren dengan Beri 5 Bibit Kambing

Nasional
13 hari lalu

Warga Desa Bengkelang Aceh Tamiang Terharu Dapat Bantuan MNC Peduli: Terima Kasih!

Nasional
13 hari lalu

MNC Peduli Salurkan 10 Ton Bantuan ke Desa Bengkelang Aceh Tamiang

Nasional
14 hari lalu

MNC Peduli Salurkan 30 Ton Bantuan untuk Warga Terdampak Bencana di Aceh Tamiang

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal