Mobil Tabrak Truk di Tol JORR, 1 Orang Terluka

Widya Michella
Mobil menabrak truk di Jalan Tol Lingkar Luar Jakarta atau Jakarta Outer Ring Road (JORR). (Foto TMC Polda Metro).

JAKARTA, iNews.id - Mobil menabrak truk di Jalan Tol Lingkar Luar Jakarta atau Jakarta Outer Ring Road (JORR) pada Rabu (16/2/2022) dini hari. Akibatnya 1 orang sopir mobil terluka. 

"Korban mengalami luka-luka dan kecelakaan sudah dalam penanganan petugas Polri," dikutip dari twiter @TMCPoldaMetro, Rabu (16/2/2022).

Mobil berpelat nomor polisi B 77 APR menabrak bagian belakang truk tronton B 9856 CYT di Km 23 Tol JORR Pondok Indah arah Ampera.

Terlihat mobil mengalami kerusakan di samping kiri mobil. Sementara truk yang ditabrak tidak mengalami kerusakan berat.

Belum diketahui penyebab terjadinya kecelakaan yang menimpa satu unit mobil dan truk itu. 

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Megapolitan
2 hari lalu

Berangkat Kerja, Pemotor Tewas Tertabrak Commuter Line di Pelintasan Parung Panjang

Megapolitan
4 hari lalu

Geger! Xpander Tabrak Mobil lagi Parkir dan Pejalan Kaki di Jakbar, 1 Orang Tewas

Nasional
4 hari lalu

Kemenhub Bekukan Izin Cahaya Trans Buntut Kecelakaan Maut di Tol Krapyak

Seleb
6 hari lalu

Kondisi Terkini Istri Fiersa Besari usai Ditabrak Mobil, Kaki Pincang Pakai Penyangga

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal