Penasaran Alasan Mengapa Ratu Elizabeth Pakai Sarung Tangan? Ini Jawabannya

Puti Aini Yasmin
Ratu Elizabeth II. (Foto: Reuters)

Tak sembarang sarung tangan, ternyata Ratu Elizabeth juga menggunakan sarung tangan dari perusahaan khusus sejak tahun 1947. Perusahaan tersebut sudah dipercaya oleh keluarga kerajaan hingga para selebriti dunia.

Setiap tahunnya, Ratu Elizabeth selalu membeli tiga lusin sarung tangan. Adapun, tiap pasang sarung tangan dibanderol dengan harga Rp2 juta-an.

“Rata-rata Ratu memasan 3 lusin sarung tangan per tahun. Harga tiap pasangnya berkisar Rp2 juta,” jelas keterangan tersebut.

Sebagai orang nomor satu di Inggris, Ratu Elizabeth tak seenaknya dalam menggunakan pakaian dan sarung tangannya. Ratu Elizabeth selalu merawat dan menjaga sarung tangannya walaupun ada kerusakan kecil. Bahkan, ada yang ia pakai dengan usia lebih dari 40 tahun.

“Ratu merawat semua sarung tangan itu dan nggak pernah dibuang, walaupun ada kerusakan kecil. Sebagian sarung tangan ada yang sudah dipakai lebih dari 40 tahun lho,” terangnya.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Internasional
19 hari lalu

Setelah Gelar Bangsawan Inggris, Jabatan Militer Pangeran Andrew di AL Juga Dicopot

Internasional
21 hari lalu

Profil dan Biodata Pangeran Andrew: Skandal, Gelar Dicabut dan Nasib Terkini Sang Eks Pangeran Inggris!

Internasional
22 hari lalu

Ini Deretan Gelar dan Penghargaan Pangeran Andrew yang Dicopot Raja Charles

Internasional
22 hari lalu

Ini Alasan Raja Charles Copot Seluruh Gelar Pangeran Andrew dan Usir dari Istana

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal