Penerima Program Bedah Rumah dan Uang Kaget MNC Group di Tangerang Bahagia: Terima Kasih Pak Hary

irfan Maulana
Sarkani, penerima progam bedah rumah dan uang kaget di Tangerang ucapkan terima kasih kepada Executive Chairman MNC Group Hary Tanoesoedibjo. (FOTO: iNews/IRFAN MAULANA)

Ayah lima anaknya ini pun merasa terharu dengan apa yang dilakukan oleh Hary Tanoesoedibjo yang menjabat sebagai Executive Chairman MNC Group. Sarkani bahkan mengaku tak menyangka dia bisa menjadi sasaran progam ini.

"Saya ucapkan sama pak Hary, banyak-banyak terima kasih, semoga diberkati Tuhan," ujar Sarkani.

Sarkani mengatakan, dulu dirinya sempat berjualan bubur ayam. Namun, usahanya itu tidak dilanjutkan karena modal yang habis, sehingga terhenti.

Kini, Sarkani sudah bisa berjualan kembali. Sebab, HT yang juga Bakal Calon Anggota Legislatif (Bacaleg) DPR RI Daerah Pilih (Dapil) Banten III Tangerang Raya dari partai Perindo memberikannya gerobak berserta seisi bubur ayam dan perlengkapannya.

HT juga memberikan modal usaha, mesin cuci untuk membuka usaha lundry. Kemudian, sepeda listrik dan sepeda gowes biasa untuk memudahkan transportasi keluarganya.

Diketahui, HT yang juga menjabat sebagai Ketua Umum Perindo ini langsung meninjau lokasi program tersebut. Dia juga langsung menyerahkan semua kebutuhan Sarkani.

Editor : Agus Warsudi
Artikel Terkait
Nasional
2 tahun lalu

iNews Media Group Perkuat MNC Group sebagai Market Leader News, Entertainment dan Sport

Bisnis
2 tahun lalu

Karyawan MNC Group Antusias Ikut Donor Darah Bersama RCTI+

Bisnis
2 tahun lalu

Gelar Pelatihan Pertolongan Pertama untuk Karyawan MNC Group, PMI: Semoga Dapat Diterapkan

Bisnis
2 tahun lalu

MNC Group Gandeng PMI Bekali Karyawan Ilmu Pertolongan Pertama

Bisnis
2 tahun lalu

Penandatanganan MoU MNC Group dengan Lai Sun Group

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal