Polisi Pastikan Tidak Ada Korban Jiwa dalam Kecelakaan Beruntun di Bintaro

Wildan Catra Mulia
Kecelakaan beruntun di Jalan Boulevard Bintaro Sektor 7 Tangerang Selatan diduga karena sopir truk mengantuk, Jumat (6/9/2019). (Foto: Istimewa).

Sesampainya di Jalan Boulevard Bintaro Sektor 7, tepatnya depan Ruko Bintaro Arcade 1, sopir diduga mengantuk sehingga menabrak sisi belakang Toyota Mark X.

”Sehingga mobil terdorong dan menabrak Daihatsu Ayla yang kemudian menabrak Toyota Sienta. Mobil ini selanjutnya menabrak Toyota Innova,” kata Afroni.

Dia menjelaskan, akibat tabrakan beruntun ini lima mobil rusak. Toyota Innova rusak pada bagian belakang kendaraan. Adapun Toyota Sienta, Daihatsu Ayla dan Toyota Mark X rusak bagian depan dan belakang kendaraan. Untuk truk rusak bagian depan kendaraan.

”Seluruh kendaraan telah diamankan sebagai barang bukti. Polisi juga telah melakukan olah TKP,” kata dia.

Editor : Zen Teguh
Artikel Terkait
Nasional
13 jam lalu

KPK Ungkap Nadiem Potensi Jadi Tersangka, Kasus Google Cloud Dilimpahkan ke Kejagung

Nasional
1 hari lalu

Tak Hanya Dicekal ke Luar Negeri, Roy Suryo Cs Juga Dikenakan Wajib Lapor

Nasional
2 hari lalu

Alasan Roy Suryo Cs Dilarang Ikut Audiensi dengan Komisi Percepatan Reformasi Polri 

Mobil
3 hari lalu

Ngeri! Angka Kecelakaan Lalu Lintas di Indonesia Tembus 70.749 Kasus, 11.262 Orang Meninggal Dunia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal