Polisi Tangkap Penyebar Konten Baju Bekas Impor Sitaan Dibawa Pulang untuk Lebaran

Antara
Gedung Polda Metro Jaya, Jakarta (foto: Antara)

JAKARTA, iNews.id - Polda Metro Jaya menangkap tersangka penyebar foto viral tentang barang bukti baju bekas impor yang digunakan untuk berlebaran. Hal itu dibenarkan Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Trunoyudo Wisnu Andiko

“Sudah diamankan, penyebar dan pembuat foto barang bukti,” kata Trunoyudo, Kamis (6/4/22023).

Kendati demikian, Trunoyudo belum bisa menyampaikan lebih detail terkait penangkapan tersebut. Dia hanya menyebut pelaku dari luar wilayah Jakarta.

Trunoyudo memastikan pihaknya akan menyampaikan lebih lengkap terkait kasus tersebut usai pendalaman.

“Kita sudah menindaklanjuti, dan ada yang diamankan, yang tentunya nanti kami sampaikan,” ucap Trunoyudo.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Kuliner
26 menit lalu

Terungkap! Ini Alasan Kopi Eyang Bungkus Kucing dalam Karung dan Dibuang Hidup-Hidup

Kuliner
59 menit lalu

Jahat! Kopi Eyang Bungkus Kucing dalam Karung dan Dibuang Hidup-Hidup ke Tong Sampah

Seleb
2 jam lalu

Viral Sintya Marisca Pamer Cincin di Jari Manis, Fix Dilamar?

Nasional
2 jam lalu

Usut Kasus Pandji Pragiwaksono, Polda Metro Jamin Profesional dan Transparan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal