Sekolah Tatap Muka Hari Pertama, Wagub DKI : Tak Ada Kendala

Dominique Hilvy Febriani
Wagub DKI Ahmad Riza Patria memastikan sekolah tatap muka hari pertama berjalan lancar (Foto: Dominique Hilvy)

“Mari kita dukung semua dari PAUD, SD, SMP, SMK 610 termasuk madrasah ya. Itukan yang sudah melakukan uji coba beberapa bulan sebelumnya jadi sudah memahami mengerti," tutur Riza.

Dia menuturkan terus berupaya untuk menciptakan rasa nyaman dan aman di sekolah. Pemprov DKI Jakarta akan menerapkan PTM secara secara bertahap hingga Januari nanti apabila nantinya dalam pelaksanaan PTM berjalan dengan disiplin dan optimal.

“Jadi mudah-mudahan 610 sekolah pertama dilanjutkan 1500 dan seterusnya mudah-mudahan nanti di awal Januari sudah  memenuhi yang belum mendapatkan giliran. dan seluruh sekolah bisa dimulai di awal Januari,” ujarnya.

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Megapolitan
4 hari lalu

8 Tanggul di Jakarta Jebol Imbas Hujan Deras, Pemprov Segera Perbaiki

Nasional
7 hari lalu

3 Jalur Alternatif ke Kepulauan Seribu, Bebas Pilih Lebih Cepat dan Nyaman

Megapolitan
13 hari lalu

Pramono soal Dana Rp14,6 Triliun di Bank: untuk Selesaikan Pembayaran Proyek

Megapolitan
15 hari lalu

Jakarta Naik ke Peringkat 71 Kota Global, Pramono: Berkat Kerja Keras Semua Pihak

Megapolitan
15 hari lalu

Jakarta Krisis Lahan Pemakaman, Distamhut DKI: 69 dari 80 TPU Penuh

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal