Selama Pandemi, Warga Miskin di Kabupaten Bekasi Meningkat 

Jonathan Simanjuntak
Ilustrasi warga miskin (Antara)

BEKASI, iNews.id - Jumlah penduduk miskin di Kabupaten Bekasi, Jawa Barat (Jabar) meningkat. Pengingkatan terjadi selama masa pandemi Covid-19 atau sekiranya dalam dua tahun terakhir.

Sekretaris Daerah Kabupaten Bekasi, Dedy Supriyadi membenarkan adanya peningkatan tersebut. Bahkan beberapa di antaranya masuk dalam kategori miskin ekstrem. Oleh sebabnya, dipastikannya, pemerintah tengah melakukan sejumlah intervensi demi menurunkan angka penduduk miskin.

"Kami akan lakukan intervensi dengan menyinergikan program dari masing-masing perangkat daerah dalam hal menangani kemiskinan ekstrem dan stunting. Ini menjadi persoalan serius yang harus ditangani," kata Dedy, Sabtu (16/4/2022).

Menurut Data Badan Pusat Statistik (BPS) Jawa Barat tahun 2019, jumlah penduduk miskin di Kabupaten Bekasi berada pada 149.400 jiwa. Kemudian, pada tahun 2020 meningkat pesan hingga tercata di angka 186.300 jiwa.

Editor : Nur Ichsan Yuniarto
Artikel Terkait
Megapolitan
9 hari lalu

Korban Dugaan Pelecehan Oleh Kepala SPPG di Kota Bekasi Serahkan Bukti ke Polres

Nasional
10 hari lalu

KNKT Selidiki KA Purwojaya Anjlok di Bekasi, Apa Penyebabnya?

Nasional
13 hari lalu

Evakuasi KA Purwojaya Anjlok di Bekasi Rampung, Jalur Kembali Normal

Megapolitan
21 hari lalu

Kebakaran RS Hermina Bekasi Sudah Padam, Pelayanan Pasien Kembali Normal

Megapolitan
21 hari lalu

Kebakaran Landa RS Hermina di Bekasi, Api Berasal dari Ruang Panel Listrik

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal