Situs PPDB Bekasi Susah Diakses, Ini Penjelasan Disdik

Abdullah M Surjaya
ilustrasi/sindonews.com

Untuk diketahui, proses PPDB SMA dan SMK 2021 Kota Bekasi telah dilaksanakan. Proses pendaftaran dibagi menjadi dua tahap.Tahap pertama yang diselenggarakan sejak 7-11 Juni diperuntukkan bagi peserta didik yang hendak mendaftarkan diri melalui jalur afirmasi, perpindahan tugas, serta prestasi akademik dan non-akademik.

Sedangkan tahap kedua baru akan dimulai pada 25 Juni - 1 Juli bagi peserta didik yang hendak mendaftar melalui jalur zonasi.Tersedia sebanyak 50 persen kuota untuk jalur zonasi, 20 persen afirmas, 15 persen prestasi dan 5 persen perpindahan tugas.Untuk proses PPDB SMA/SMK menjadi kewenangan dari Provinsi Jawa Barat.

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Destinasi
3 hari lalu

Viral Open Trip ke Bantar Gebang, Biaya mulai dari Rp99.900!

Health
3 hari lalu

Fenomena Hujan Debu Hitam di Bekasi Berisiko Sebabkan Kanker jika Lambat Diatasi, Ini Penjelasannya

Megapolitan
5 hari lalu

3 Jalur Alternatif Jakarta Bekasi Ini Cocok untuk Jam Sibuk, Anti Stres Sepanjang Perjalanan

Nasional
7 hari lalu

KPK Geledah Kantor Dinas Pendidikan dan BPKAD Riau, Apa yang Disita?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal