Tak Bawa Surat Rapid Test Antigen, Pengendara Menuju Puncak Bogor Diputarbalik

Okezone
Putra Ramadhani Astyawan
Aparat gabungan melakukan operasi yustisi di Jalur Puncak Bogor, (Foto Okezone).

Namun, apabila pengendara tetap bersikeras untuk melanjutkan perjalanannya disediakan tenda oleh Satgas Covid-19 Kabupaten Bogor dan Dinas Kesehatan untuk mengikuti rapid test antigen secara gratis. Nantinya, jika hasil non reaktif akan diberikan surat tetapi jika reaktif diminta kembali pulang.

Hingga saat ini, operasi yustisi masih terus berlangsung. Kegiatan serupa juga digelar oleh aparat gabungan di kawasan Rindu Alam Puncak.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Health
1 hari lalu

Apa Benar Alat Tes TBC INDIGEN dari PCR Covid-19? Ini Faktanya!

Mobil
3 hari lalu

Pemerintah Siapkan Insentif Otomotif, Skema Mirip saat Covid-19

Nasional
28 hari lalu

Kasus Covid-19 Naik Lagi di Indonesia, Anak-Anak Paling Rentan!

Nasional
1 bulan lalu

Banyak Orang Sakit Batuk Pilek Sekarang, Kemenkes Bongkar Data Mengejutkan!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal