Terjaring Crowd Free Night, Puluhan Pemuda Dipaksa Dorong Motor 

Carlos Roy Fajarta
Puluhan pesepeda motor terjaring pembatasan mobilitas Crowd Free Night pada Minggu (12/9/2021) dini hari. (Foto ist).

JAKARTA, iNews.id - Puluhan pesepeda motor terjaring pembatasan mobilitas atau Crowd Free Night pada Minggu (12/9/2021) dini hari. Akibatnya mereka terpaksa mendorong kendaraannya.

Dalam video yang diterima, sejumlah pemuda mendorong kendaraan motornya menuju Patung Pemuda di Bundaran Senayan Kebayoran Baru Jakarta Selatan. Bahkan ada juga seorang perempuan yang merupakan pasangan muda-mudi ikut terjaring dalam Crowd Free Night tersebut.

"Coba terus dipantau anak-anak muda yang masih suka nongkrong disitu," ujar salah satu petugas kepolisian menggunakan alat komunikasi Handy Talky (HT).

Kemudian para pemuda tersebut dikumpulkan untuk ditindak, khususnya yang menggunakan knalpot bising. "Penindakan terhadap pesepeda motor yang menggunakan knalpot bising," ujar Dirlantas Polda Metro Jaya Kombes Pol Sambodo Purnomo Yogo, Minggu (12/9).

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Megapolitan
7 jam lalu

Terungkap, Ini Peran 2 Maling Motor yang Tembak Warga di Palmerah Jakbar

Nasional
8 jam lalu

Polda Metro Bongkar Pabrik Senpi Rakitan di Sumedang, 5 Orang Ditangkap

Megapolitan
10 jam lalu

Tampang 2 Maling Motor yang Tembak Warga di Palmerah Jakbar

Nasional
17 jam lalu

Usut Kasus Pandji Pragiwaksono, Polda Metro Jamin Profesional dan Transparan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal