Terungkap! Pick Up Overload yang Dikejar Polisi Angkut Motor Bodong

Dwi Narto
Mobil pick up overload ternyata membawa motor bodong pada Sabtu (12/7/2025). (foto: ist)

“Sopir dan kernet sudah kami serahkan ke Direktorat Kriminal Umum Polda Metro Jaya untuk dilakukan pemeriksaan lebih lanjut,” kata Kompol Dhanar Dono, Kasat PJR Ditlantas Polda Metro Jaya.

Sementara itu, mobil pick up sempat menabrak mobil patroli yang menghadangnya. Lalu, juga menabrak beberapa lapak pedagang sayur, dan menyebabkan kepanikan di antara para pedagang dan pengunjung pasar.

Mobil pick up akhirnya berhasil dihentikan di Jalan Sultan Iskandar Muda setelah terjebak di jalur TransJakarta yang dilalui secara melawan arah.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Megapolitan
6 hari lalu

Polisi Periksa Sejumlah Saksi terkait Kasus Kematian 3 Orang Sekeluarga di Jakut

Nasional
9 hari lalu

Momen Prabowo Hentikan Mobil dan Sapa Polisi Pencari Korban Hilang di Tapsel: Masih Kuat?

Nasional
9 hari lalu

Larang Pesta Kembang Api, Polri Turunkan 312.000 Personel Kawal Malam Pergantian Tahun Baru

Nasional
10 hari lalu

Kapolri Minta Maaf Polri Belum Sempurna: Kami Mohon Terus Dikoreksi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal