Tragis, Warga Cikarang Timur Tewas usai Niat Lerai Tawuran Remaja

Ade Suhardi
Ilustrasi tawuran remaja di Cikarang Timur menewaskan seorang pria yang berniat melerai. (Foto: Ist)

Pihak kepolisian dari Polsek Cikarang Timur dan Polres Metro Bekasi sudah turun ke lokasi kejadian. Rekaman CCTV di sekitar lokasi telah diamankan, dan sejumlah warga telah dimintai keterangan sebagai saksi.

Hingga kini, motif tawuran masih dalam penyelidikan. Polisi menduga dua kelompok remaja tersebut telah membuat janji untuk bertemu sebelumnya. 

Namun, belum dapat dipastikan apakah pertemuan tersebut berkaitan dengan aktivitas gangster atau bentuk tawuran biasa.

“Belum jelas ini bentuk gangster atau hanya tawuran biasa, tapi kuat dugaan mereka memang sudah janjian sebelumnya,” ungkap Suherman.

Peristiwa ini menjadi insiden pertama yang menelan korban jiwa di lingkungan tersebut. Sebagai langkah antisipatif, warga bersama pihak RT berencana menghidupkan kembali kegiatan ronda malam atau siskamling guna memperketat keamanan lingkungan.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Megapolitan
1 hari lalu

Jangan Ditiru! Remaja di Jaktim Tawuran Pakai Kembang Api saat Malam Tahun Baru

Nasional
11 hari lalu

Kecelakaan Bus Tewaskan 15 Orang di Tol Krapyak, Kemenhub: Kendaraan Tidak Laik Jalan  

Megapolitan
12 hari lalu

Pemotor Tewas Diserempet Mobil Boks di Jalan Ciledug Raya

Megapolitan
22 hari lalu

Chaos! Warung dan Kendaraan di Kalibata Jaksel Dibakar setelah Matel Tewas Dikeroyok

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal