Turap di Dekat Gerbang Tol Serpong 2 Longsor

Okezone
Ilustrasi (dok iNews)

"Kami mengimbau para pengendara berhati-hati, karena dinding turap masih dalam perbaikan," kata Endy.

Endy pun berharap, agar pihak terkait segera merampungkan proses perbaikan turap yang longsor. Sehingga, arus pengendara di ruas pintu masuk gerbang tol Serpong 2 bisa normal seperti sediakala.

"Saya berharap proses perbaikannya cepat selesai kembali, agar tidak mengganggu pengguna jalan," katanya.

Namun begitu, Endy enggan menjelaskan terkait adanya dugaan kelalaian proses pembangunan turap. Menurut dia, kapasitas mendalami dugaan itu ada di tingkat Polres maupun pusat.

"Kalau soal itu, sebaiknya nanti pihak Reskrim Polres atau pusat yang menjelaskan," ujarnya.

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Buletin
2 hari lalu

Banjir Lumpuhkan Tangsel, Warga Desak Pemerintah Perbaiki Drainase

Megapolitan
2 hari lalu

Diguyur Hujan Deras, 17 Titik di Tangsel Banjir

Buletin
3 hari lalu

Detik-Detik Longsor Banjarnegara Terekam Video, Warga Panik Menyelamatkan Diri

Nasional
4 hari lalu

Kondisi Terkini Longsor di Pandanarum Banjarnegara, 1 Tewas 2 Hilang dan 40 Rumah Tertimbun

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal