Warga Sawah Besar Tolak Pemudik Masuk Jakarta Tanpa Surat Bebas Covid

Komaruddin Bagja
Warga Kelurahan Sawah Besar, Jakarta Pusat menolak pemudik kembali ke Jakarta tanpa disertai hasil tes bebas Covid-19, Sabtu (15/5/2021). (Foto: MPI/Komaruddin Bagja).

Pemerintah memberlakukan tes acak bagi pemudik yang hendak kembali ke Jakarta. Tes tersebut diterapkan mulai Sabtu hari ini.

Ditlantas Polda Metro Jaya juga memberlakukan 12 titik sekat di Jabodetabek. Pada 12 titik sekat ini nantinya akan menjadi tempat tes rapid antigen Covid-19 secara random (acak).

"Kita laksanakan random rapid test antigen gratis di titik sekat. Tapi secara aturan mereka yang masuk ke Jakarta harus tetap membawa surat antigen bebas Covid-19 dari wilayah asalnya," ujar Dirlantas Polda Metro Jaya Sambodo Purnomo Yogo, Sabtu (15/5/2021).

Editor : Zen Teguh
Artikel Terkait
Megapolitan
11 hari lalu

Terminal Kampung Rambutan Dipadati Penumpang Jelang Akhir Libur Nataru

Nasional
11 hari lalu

Menkes Pastikan Super Flu Tak Mematikan seperti Covid-19: Gak Usah Khawatir

Seleb
2 bulan lalu

Ariana Grande Terkena Covid-19 hingga Sejumlah Acara Dibatalkan, Begini Kondisinya

Health
2 bulan lalu

Apa Benar Alat Tes TBC INDIGEN dari PCR Covid-19? Ini Faktanya!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal