15 Contoh Perubahan Kimia, Pengertian dan Ciri-cirinya Lengkap

Chalimatu Sadiyah Aljauza
Contoh Perubahan Kimia (Freepik)

JAKARTA, iNews.id - Tanpa kalian sadari bahwa banyak sekali contoh perubahan kimia yang terjadi di kehidupan sehari-hari. Agar lebih jelasnya, simak bersama-sama penjelasan di bawah yuk.

Perubahan zat dapat bersifat sementara dan tetap. Perubahan sementara adalah perubahan yang hanya terjadi selama hal yang menyebabkan perubahan tersebut bekerja. Sedangkan, perubahan tetap adalah perubahan yang dialami suatu zat yang hasil perubahannya tetap terjadi, meskipun penyebab perubahan zat tersebut sudah tidak bekerja lagi.

Perubahan kimia biasa disebut dengan reaksi kimia. Perubahan kimia merupakan perubahan zat baru. Dalam kehidupan sehari-hari banyak reaksi kimia yang terjadi secara alami atau yang dibuat oleh manusia.

Ciri-ciri dari Contoh Perubahan Kimia

>Terbentuknya zat jenis baru

>Zat yang berubah tidak dapat kembali ke bentuk semula

>Diikuti oleh perubahan sifat kimia melalui reaksi kimia

>Selama terjadi perubahan kimia, massa zat sebelumnya sama dengan massa zat sesudah reaksi

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Internasional
2 bulan lalu

Ini Peran Ilmuwan Palestina Omar M Yaghi hingga Diganjar Hadiah Nobel Kimia 2025

Nasional
7 bulan lalu

25 Contoh Soal OSN Kimia Beserta Kunci Jawaban Untuk Tingkat SMA Terbaru

Nasional
8 bulan lalu

Contoh Soal Larutan Penyangga, Lengkap dengan Pembahasannya

Nasional
10 bulan lalu

15 Contoh Soal Bioteknologi dan Kunci Jawabannya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal