200 Personel Amankan Ceramah Zakir Naik di Malang, Panitia Siapkan 10.000 Kursi

Avirista Midaada
Suasana pintu masuk Stadion Gajayana, Kota Malang tempat ceramah Dr Zakir Naik, Kamis (10/7/2025). (Foto: MPI/Avirista M)

“Registrasi online kami tutup minggu lalu. Saat itu sudah ada 1.700 pendaftar. Dari relawan kami mencatat sudah ada 7.000–8.000 peserta yang masuk,” ujarnya.

Pintu stadion dijadwalkan dibuka pukul 15.00 WIB, sementara acara akan dimulai usai salat Magrib dan Isya dengan agenda ceramah oleh Dr Zakir Naik.

Sebelumnya, sempat muncul penolakan dari sejumlah tokoh lintas agama dan ormas di Malang. Mereka menyebut ceramah Zakir Naik terkesan provokatif dan bisa menimbulkan perpecahan. Namun, pihak kepolisian telah melakukan penggalangan komunikasi dan koordinasi lintas tokoh guna memastikan acara berjalan kondusif.

Ceramah di Kota Malang merupakan bagian dari rangkaian Indonesia Tour 2025 oleh Dr. Zakir Naik. Sebelumnya, dia juga mengisi ceramah di Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) pada Selasa (8/7/2025) lalu.

Editor : Donald Karouw
Artikel Terkait
Nasional
4 bulan lalu

Ada Penolakan Zakir Naik Ceramah di Malang, Polisi Minta Semua Pihak Jaga Kondusivitas

Nasional
4 bulan lalu

Zakir Naik Ceramah di Stadion Gajayana Malang Hari Ini, Ada Sesi Tanya Jawab

Nasional
4 bulan lalu

Ceramah Zakir Naik di Malang Diprediksi Bakal Dihadiri 10.000 Orang

Nasional
4 bulan lalu

NU dan Muhammadiyah Tak Persoalkan Zakir Naik Ceramah di Malang, Tapi...

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal