JAKARTA, iNews.id - Universitas Airlangga (Unair) memiliki 10 prodi saintek terketat dalam seleksi mandiri. Lantas, ada apa saja? Berikut informasi lengkapnya.
Jalur mandiri bisa diikuti peserta yang tidak lolos SNBP dan SNBT. Adapun, pendaftaran seleksi mandiri Unair telah dibuka sejak 29 Mei 2023 kemarin dengan tiga skema, yakni nilai UTBK dan TKA, ujian tulis dan jalur kemitraan ujian tulis.