3 Contoh Cerita Pendek Tentang Keluarga, Sarat Pesan Moral dan Menyentuh Hati

Simon Iqbal Fahlevi
Belajar contoh cerita pendek singkat (freepik)

Berikut ini adalah beberapa cerita pendek tentang keluarga yang dapat menjadi rujukan untuk tugas sekolah atau sekadar belajar menulis dikutip berbagai sumber, Kamis (27/9/2023).

Contoh Cerita Pendek tentang Keluarga

1. Keluarga Sederhana

Namaku Mariyam aku tinggal di sebuah pedesaan di Jawa Barat. Ayah ku bekerja sebagai guru ngaji di kampungku. Dan ibuku seorang penjahit. Kami berkehidupan sangat sederhana.

Aku bersekolah di SD Negri dekat dengan kampungku, setiap hari aku mengambil dagangan dari mpok yuni untuk di titipkan di warung-warung sambil berangkat sekolah.

Dan pulangnya aku akan menagih hasil simpanan di warung-warung tersebut. Pekerjaan ini untuk meringankan kedua orang tuaku agar tidak memberikan uang jajan.

Namun ada salah satu ajaran yang di ajarkan oleh ayah ibuku yang sampai saat ini selalu teringat yaitu sedekah subuh.

Editor : Johnny Johan Sompotan
Artikel Terkait
Nasional
9 bulan lalu

5 Contoh Cerpen Singkat Beserta Unsur Intrinsiknya dan Ekstrinsiknya

Nasional
2 tahun lalu

10 Contoh Cerita Pendek Singkat dan Menarik Beragam Tema

Nasional
2 tahun lalu

7 Contoh Cerpen Tentang Diri Sendiri yang Menarik, Bisa Jadi Bacaan yang Inspiratif

Nasional
2 tahun lalu

3 Contoh Resensi Cerpen Beserta Struktur yang Baik dan Benar

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal