5 Berita Populer: Shin Tae-yong Dapat Pekerjaan Baru hingga Profil AKBP Gogo Galesung

Tika Vidya Utami
Shin Tae-yong resmi mendapat pekerjaan baru usai dipecat PSSI. (Foto: Gukjenews)

4. Detik-Detik Jet Tempur F-35 Angkatan Udara AS Jatuh

Jet tempur F-35 Angkatan Udara Amerika Serikat jatuh di Pangkalan Udara Eielson, dekat Fairbanks, Alaska, Selasa (28/1/2025). Pilot selamat usai keluar menggunakan kursi lontar meski menderita luka. 

Jet tempur ini jatuh di dalam kawasan pangkalan udara sehingga tidak menimbulkan kerugian dari pihak sipil. Komandan Wing Tempur ke-354 Paul Townsend mengatakan pihaknya akan melakukan penyelidikan menyeluruh terhadap insiden ini. 

Berdasarkan video yang beredar di media sosial, jet tempur sempat menukik tajam di atas pangkalan sebelum jatuh dengan gerakan seperti daun yang rontok dari pohon kemudian meledak yang memicu bola api besar.

5. Profil AKBP Gogo Galesung, Perwira Polri Terseret Kasus Dugaan Pemerasan Bos Prodia

Kasus dugaan pemerasan terhadap bos Prodia tak hanya menjerat mantan Kasat Reskrim Polres Metro Jakarta Selatan AKBP Bintoro. Nama AKBP Gogo Galesung pun ikut terseret. 

Bintoro, Gogo serta dua polisi lain berinisial Z dan ND akan disidang etik terkait kasus ini. Diketahui, Gogo menjabat  Kasubdit 2 Direktorat Reserse Kriminal Umum (Ditreskrimum) Polda Metro Jaya. 

Dia merupakan lulusan Akademi Kepolisian (Akpol) tahun 2006. Dia pernah menggantikan AKBP Bintoro pada pertengahan tahun 2024. 

Gogo juga pernah menjabat sebagai Kasat Reskrim Polres Kota Bekasi dan Kasat Narkoba Polres Lebak, Banten.

Editor : Rizky Agustian
Artikel Terkait
Buletin
2 jam lalu

Detik-Detik Banjir Bandang Terjang Brebes, 3 Warga Tewas Terseret Derasnya Arus

Nasional
1 hari lalu

Bupati Ponorogo Ditetapkan Tersangka KPK bersama 3 Orang Lain, Ini Identitasnya

Nasional
1 hari lalu

Program Desa Emas Bikin UMKM Lebih Percaya Diri dan Berkembang

Nasional
1 hari lalu

Jadi Tersangka KPK, Bupati Ponorogo Sugiri Sancoko Terjerat 3 Klaster Kasus Korupsi

Nasional
2 hari lalu

Blak-blakan! Jaksa Agung ST Burhanuddin akan Kembali Bongkar Megakorupsi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal