6 Fakta Rumah Produksi Film Porno di Jaksel, Nomor 4 Ungkap Nama Pemerannya

Irfan Ma'ruf
Direktur Reserse Kriminal Khusus Polda Metro Jaya Kombes Ade Safri Simanjuntak dalam konferensi pers rumah produksi film porno. (Foto MPI).

JAKARTA, iNews.id - Polda Metro Jaya membongkar rumah produksi film porno di Jakarta Selatan. Lima tersangka inisial I, JAAS, AIS, AT dan SE ditangkap polisi. 

Direktur Reserse Kriminal Khusus Polda Metro Jaya Kombes Ade Safri Simanjuntak mengatakan kasus ini berawal patroli siber pada Senin (17/7/2023). Kemudian petugas menemukan website bernama kelasbintang.com yang berisi konten adegan dewasa. 

“Bahwa sampai saat ini video yang sudah dibuat dan beredar pada website kelassbintang, togefilm sekitar 120 film, dengan contoh judul film Inem, Birahi Muda, Kramat Tunggak, Gancet, Rumput Tetangga, Surti, Istriku, Skandal MeyMey,” kata Ade, Senin (11/9/2023).

Berikut fakta-fakta rumah produksi film porno di Jaksel:

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Nasional
17 jam lalu

DJ Donny Lapor Polisi usai Terima Teror Bangkai Ayam hingga Bom Molotov

Megapolitan
18 jam lalu

Polda Metro Sebut Kemacetan Jakarta 2025 Berkurang, Lalin 1 Jam Lebih Cepat

Megapolitan
18 jam lalu

Polda Metro Tangkap 9.894 Tersangka Narkoba selama 2025, Terbanyak Pemakai

Megapolitan
19 jam lalu

Polda Metro Catat 440 Aksi Tawuran di Jakarta Sepanjang 2025

Megapolitan
20 jam lalu

Polda Metro Jaya Terima Laporan Kejahatan Terbanyak di Indonesia selama 2025

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal