Ihwal keberangkatan, Cecep menjelaskan 393 orang kloter pertama ini nantinya akan diberangkatkan pukul 00.00 WIB Rabu dini hari nanti.
Guna mempersiapkan keberangkatan, Cecep mengungkapkan keberangkatan akan dilakukan empat jam lebih awal dari jadwal.
"Take off mungkin jam 00.00 WIB lebih. Hanya saja karena harus spare waktu, empat jam sebelumnya keberangkatan sudah kami dorong," kata Cecep.