Arist Merdeka Sirait Meninggal karena Komplikasi, Sempat Dirawat di ICU

Bachtiar Rojab
Ketua Komnas Perlindungan Anak Arist Merdeka Sirait meninggal dunia karena komplikasi penyakit. Dia sempat dirawat di ICU RS Polri Kramat Jati selama dua hari. (Foto: Antara)

Diketahui, Ketua Komnas Perlindungan Anak (PA) Arist Merdeka Sirait tutup usia usai menjalani perawatan di Rumah Sakit (RS) Polri Kramat Jati, Jakarta Timur.

Berita duka tersebut disampaikan Ketua Komnas Perlindungan Anak DKI Jakarta, Cornelia Agatha. Cornelia menyampaikan kepulangan Arist melalui laman Instagram pribadinya.

"Selamat jalan, Pak Arist. Terima kasih atas ketulusan hati dan semua jasa Bapak yang tak pernah lelah memperjuangkan nasib anak-anak di Indonesia," ujar Cornelia dalam unggahannya.

Editor : Rizky Agustian
Artikel Terkait
Megapolitan
12 jam lalu

Mendikdasmen Ungkap Terduga Pelaku Ledakan SMAN 72 Jakarta Dipindahkan ke RS Polri

Megapolitan
2 hari lalu

1 Korban Ledakan SMAN 72 Jakarta Masih Dirawat di ICU RS Yarsi, Alami Luka Serius

Megapolitan
5 hari lalu

2 Kerangka Manusia di Kwitang Diduga Sudah Terkontaminasi Material yang Terbakar

Internasional
1 bulan lalu

Tragis, Rumah Sakit Terbakar Tewaskan 6 Pasien ICU

Seleb
2 bulan lalu

Fahmi Bo Bersyukur Mantan Istri Mulai Peduli: Alhamdulillah

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal