Bambang Pacul Ungkap Perbedaan Pendapat Internal PDIP soal Gabung Pemerintahan Prabowo

Achmad Al Fiqri
Ketua DPD PDI Perjuangan Jawa Tengah Bambang Wuryanto mengatakan ada kader PDIP dengan tegas menyatakan tidak usah masuk koalisi. (Foto MPI).

Namun, menurut dia, meski ada perbedaan pendapat kader tapi partainya belum ambil putusan untuk menjadi oposisi pemerintahan Prabowo.

"Kan belum ambil putusan (oposisi atau koalisi). Ini yang dinamika yang ada gitu loh, dinamika yang ada kan seperti itu. Ini kan aku ngomong dinamika yang ada. Klasternya kayak begitu. Maka tepatnya bukan dinamika, tepatnya dialektika yang ada," tutur Bambang Pacul.

Lebih lanjut, Bambang Pacul pun tak masalah bila Prabowo belum memanggil kader PDIP. Dia menilai ada peluang bagi kader PDIP dipanggil Prabowo pada hari ini.

"Yang kemarin kok belum ada kader PDIP yang dipanggil ke Kertanegara? Ya memang belum. Tetapi kan hari ini kan juga masih ada. Kita juga ngerti kok, mari kita amati bersama. Siapa tahu Bambang Pacul dipanggil," katanya.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Nasional
11 jam lalu

PDIP Terbitkan Edaran: Larang Korupsi hingga Salah Gunakan Kekuasaan

Nasional
15 jam lalu

Kaesang PSI Sesumbar Jateng Kandang Gajah, Ini Respons PDIP

Nasional
21 jam lalu

Megawati Kecam Serangan AS ke Venezuela: Neokolonialisme dan Imperialisme Modern!

Nasional
1 hari lalu

Ganjar Bocorkan Agenda Rakernas PDIP di Ancol, Apa Saja?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal