"Kami juga dibantu Basarnas Denpasar dan Pos SAR Jembrana (Bali) melakukan pencarian korban kapal tenggelam," kata Wahyu.
Hingga saat ini, belum ada laporan resmi terkait jumlah korban selamat maupun hilang. Seluruh personel SAR terus berupaya memaksimalkan waktu pencarian sebelum cuaca kembali memburuk.