Begini Gaya Aprilia Manganang Ikuti Sidang dari Mabes AD, Kini Namanya Jadi Aprilio Perkasa

Komaruddin Bagja
Gaya Serda Aprilio Perkasa Manganang di Mabes TNI AD (Foto: MNC/ Bagja)

Sebelumnya, Aprilio Perkasa Manganang menjadi nama baru yang dipilih oleh Serda Aprilia Santini Manganang. Hal tersebut disampaikan oleh penasehat hukum di Pengadilan Negeri Tondano Kelas 1b. 

"Berdasarkan permohonan pemohon, memberikan izin kepada pemohon untuk mengganti status jenis kelamin perempuan menjadi jenis kelamin laki-laki dan mengganti nama dari Aprilia Santini Manganang menjadi Aprilio Perkasa Manganang," tutur penasehat hukum Serda Aprilia, Jumat (19/3/2021). 

Sebelummya, Aprilio Manganang merupakan mantan atlet bola boli perempuan dengan nama Aprilia Manganang. Kemudian dia dinyatakan sebagai laki-laki karenan mengalami kelainan hipospadia.

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
Nasional
1 hari lalu

Sertijab TNI, Mayjen Suherlan Resmi Jabat Kepala Staf Korps Marinir

Nasional
1 hari lalu

Prabowo Koreksi Istilah Uang Lelah TNI dari Kepala BNPB: Tentara Tak Boleh Lelah

Nasional
2 hari lalu

TNI AD Gelar Apel Kesiapsiagaan Tahun Baru, 5.000 Personel Disiagakan di Jakarta

Nasional
3 hari lalu

Sertijab TNI, Brigjen Aulia Dwi Nasrullah Resmi Jabat Kapuspen

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal