Besok, Pukul 13.00 WIB! 9 Srikandi Persembahkan "Satukan Doa untuk Negeri", Ini Link Registrasinya

iNews
Sebanyak sembilan srikandi memprakarsai "Satukan Doa untuk Negeri" pada Rabu, 27 Januari 2021 pukul 13.00 WIB.

Liliana Tanoesoedibjo mengatakan doa bersama ini ditujukan agar seluruh rakyat Indonesia diberikan kekuatan dan keselamatan dari Tuhan Yang Maha Esa. 

"Agar kita semua dipimpin-Nya, diberikan kekuatan dan dihindarkan dari hal- hal yang tidak berkenan di hadapan-Nya," jelas Liliana Tanoesoedibjo.

"Biarlah hikmat, penyertaan dan berkat yang dari pada-Nya selalu memberi kedamaian dan menyertai bangsa dan negara yang kita cintai, Indonesia ????????," ungkapnya.

Ungkapan Liliana Tanoesoedibjo di akun Instagramnya tersebut disambut komentar positif dari para netizen. 

"Cepat pulih kembali negriku tercinta," tulis akun @fersiana7.

Dengan banyaknya bencana yang akhir-akhir ini terjadi di sejumlah wilayah Indonesia, warganet berharap kondisi Indonesia bisa segera bangkit.

"Kita selalu berdoa untuk negri Indonesia tercinta ini," kata akun @lie.nienie.

"Tuhan lindungi Indonesia," tambah akun @Dryennyirawan.

Editor : Rizal Bomantama
Artikel Terkait
Nasional
2 hari lalu

Pemerintah Ubah Aturan KUR 2026: Bunga Flat 6%, Pengajuan Bisa Tanpa Batas

Nasional
10 hari lalu

Purbaya soal Redenominasi Rupiah: Wewenang BI, Bukan Tahun Ini atau 2026

Nasional
14 hari lalu

Canda Bahlil ke Airlangga: Ini Ketum Golkar Senior, Kalau Gak Hormat Bahaya Saya

Nasional
20 hari lalu

Trump Bertemu Xi Jinping soal Tarif, Airlangga Ungkap Dampak Strategisnya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal