Breaking News: KPK OTT Bupati Ponorogo Sugiri Sancoko

Arie Dwi Satrio
Gedung Merah Putih KPK, Jakarta. (Foto: Ist)

JAKARTA, iNews.id - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menggelar Operasi Tangkap Tangan (OTT), Jumat (7/11/2025). Operasi senyap KPK kali ini digelar di daerah Ponorogo, Jawa Timur (Jatim).

Salah satu pihak yang diamankan dalam giat tangkap tangan lembaga antirasuah yakni Bupati Ponorogo Sugiri Sancoko. OTT tersebut dibenarkan Wakil Ketua KPK Fitroh Rohcahyanto.

"Benar (OTT di Ponorogo). Ya, (Bupati Ponorogo yang diamankan)," kata Fitroh saat dikonfirmasi iNews.id, Jumat (7/11/2025).

Editor : Rizky Agustian
Artikel Terkait
Nasional
5 jam lalu

KPK Geledah Rumah Dinas Gubernur Riau Abdul Wahid, Sita CCTV hingga Dokumen

Nasional
23 jam lalu

KPK Geledah Rumah Dinas Gubernur Riau Abdul Wahid, Apa yang Disita?

Nasional
1 hari lalu

Kasus Pencucian Uang, KPK Panggil Anak SYL hingga Penyanyi Nayunda Nabila

Regional
1 hari lalu

KPK Geledah Sejumlah Lokasi, Termasuk Rumah Dinas Gubernur Riau Abdul Wahid 

Nasional
1 hari lalu

KPK Geledah Rumah Dinas Gubernur Riau Abdul Wahid usai Penetapan Tersangka

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal