10 Contoh Kegiatan Maulid Nabi di Sekolah yang Menarik dan Berkesan

Wikku D Nugroho
Contoh Kegiatan Maulid Nabi di Sekolah 

6. Kerja Bakti

Maulid Nabi juga jadi momentum bagi warga sekolah untuk saling menolong dan bergotong royong. Maka dari itu, sekolah perlu mengadakan kerja bakti dan bersih-bersih sekolah.

7. Makan Bersama

Makan bersama bisa jadi salah satu aktivitas atau kegiatan Maulid Nabi yang bisa dilakukan di sekolah. Kebersamaan pada kegiatan ini akan menumbuhkan keakraban antara para siswa dan guru. 

8. Lomba Adzan

Lomba adzan bisa jadi pilihan lomba yang cocok dilaksanakan di sekolah. Di perlombaan ini, siswa diharuskan untuk mengeluarkan kemampuan terbaik dalam mengumandangkan adzan.

9. Pentas Seni Islami

Untuk memperingati Maulid Nabi, sekolah perlu adanya menggelar acara yang menarik dan kreatif. Salah satunya yakni pentas seni Islami. Meski memberikan hiburan kepada penonton melalui pertunjukkan seni, nilai keislaman tidak akan hilang dalam kegiatan ini. 

10. Nonton Bareng

Kegiatan Maulid Nabi bisa dirayakan dengan mengadakan acara nonton bareng alias nobar. Film yang rekomendasi untuk ditonton adalah kisah kehidupan Nabi Muhammad dari lahir hingga wafat. 

Demikian ulasan mengenai contoh kegiatan maulid nabi di sekolah. Semoga bermanfaat!

Editor : Komaruddin Bagja
Artikel Terkait
Nasional
8 hari lalu

Asisten Khusus Presiden Dirgayuza Harap SMA KTB Bisa Jaring Anak-Anak Cerdas RI

Nasional
16 hari lalu

Prabowo Ungkap Uang Sitaan Kasus CPO Rp13 Triliun Bisa Renovasi Ribuan Sekolah dan Bangun Desa Nelayan

Internasional
21 hari lalu

Awal Mula Maraknya Penangkapan Muslim di India terkait Tulisan "Saya Cinta Nabi Muhammad"

Nasional
1 bulan lalu

BGN Beri Insentif untuk Guru Penanggung Jawab MBG di Sekolah, Segini Besarannya 

Muslim
1 bulan lalu

10 Contoh Kultum 7 Menit tentang Maulid Nabi, Singkat dan Penuh Hikmah

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal