Contoh Teks Laporan Percobaan Beserta Struktur dan Cara Membuatnya

Ami Heppy S
Contoh Teks Laporan Percobaan, Struktur dan Cara Membuatnya (Foto: Pexels)

2. Alat dan Bahan

- Kaca
- Air
- Baskom
- Kertas putih atau dinding
- Senter atau cahaya ponsel

3. Langkah-langkah Membuat Pelangi

- Isi baskom dengan air hingga setengah penuh.
- Masukkan kaca di dalamnya dengan posisi miring.
- Lalu, sorot kaca dengan senter dan arahkan pantulan cahayanya pada kertas putih atau dinding.
- Pelangi buatan pun akan segera muncul.

4. Hasil

Pelangi akan berhasil terbentuk apabila arah atau sumber cahaya yang menyinarinya berada di posisi yang pas, yakni dari depan dan masuk ke dalam cermin, lalu dipantulkan ke kertas putih. Cahaya yang masuk ke dalam air akan menghasilkan pembiasan yang kemudian membentuk warna-warni atau pelangi.

5. Kesimpulan

Pada pelangi sungguhan, sinar matahari memantul pada tetesan air, lalu terjadi pembengkokan sedemikian rupa dan terjadilah pemisahan warna pada cahaya.
Awalnya warna cahaya ini hanya berwarna putih, tetapi pada prosesnya tercipta banyak warna, yakni menjadi merah, jingga, kuning, hijau, biru, nila, dan ungu.

Contoh 2

Cara Membuat Teleskop Sederhana
1. Tujuan

Teleskop merupakan alat yang digunakan untuk mengamati benda-benda langit. Dalam percobaan kali ini akan dilakukan percobaan membuat teleskop sederhana.

Editor : Komaruddin Bagja
Artikel Terkait
Nasional
4 bulan lalu

Contoh Teks Deskripsi Spasial: Pengertian, Ciri, Struktur dan Penjelasannya 

Muslim
9 bulan lalu

5 Teks Ceramah tentang Kematian Bikin Nangis

Nasional
10 bulan lalu

Contoh Teks Eksplanasi Gunung Meletus dan Penjelasannya secara Lengkap

Nasional
10 bulan lalu

5 Contoh Teks Eksplanasi Tanah Longsor, Singkat dan Mudah Dipahami

Nasional
10 bulan lalu

12 Contoh Teks Eksplanasi Singkat 3 Paragraf Berbagai Tema dan Lengkap dengan Strukturnya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal