Demo Protes Macron, Penutupan Jalan Sekitar Kedubes Prancis Situasional

Komaruddin Bagja
Ilustrasi, pengaliha n arus lalu lintas. (Foto: Istimewa).

JAKARTA, iNews.id - Polisi menutup jalan di seputar Gedung Kedutaan Besar Prancis, Menteng, Jakarta Pusat, Jumat (6/11/2020). Penutupan jalan bersifat kondisional.

Kapolsek Menteng AKBP Guntur Muhammar Thoriq mengatakan, penutupan jalan meliputi, Jalan Thamrin, Jalan Sunda dan Timor.

''Harap menjadi maklum bagi masyarakat pengguna jalan," ujar Guntur di Jakarta, Jumat (6/11/2020).

Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait
Internasional
18 jam lalu

Iran Diguncang Demonstrasi Besar-besaran, Toko dan Tempat Usaha Tutup

Internasional
9 hari lalu

Aktivis Greta Thunberg Ditangkap di Inggris saat Demo Pro-Palestina, Dijerat UU Terorisme

Megapolitan
15 hari lalu

Ada Demo Nelayan, 1 Ruas Jalan Medan Merdeka Selatan Ditutup Sementara

Nasional
1 bulan lalu

5 Tahapan Polri Tangani Aksi Demonstrasi, dari Situasi Kondusif hingga Rusuh

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal