Digeledah 5 Jam, KPK Bawa Sejumlah Dokumen di Rumah Setya Novanto

iNews Pagi
JAKARTA, iNews.id - Setelah menggeledah rumah Setya Novanto, sepuluh penyidik KPK akhirnya keluar dengan pengawalan ketat dari anggota Brimob, Rabu (15/11/2017) dinihari.
JAKARTA, iNews.id - Setelah menggeledah rumah Setya Novanto, sepuluh penyidik KPK akhirnya keluar dengan pengawalan ketat dari anggota Brimob, Rabu (15/11/2017) dinihari. Tidak ada penyataan dari pihak penyidik. 
 
Penyidik membawa koper dan box serta decoder cctv dari rumah Setnov. Sebanyak sepuluh mobil keluar dari kediaman Novanto untuk membawa barang-barang yang akan diperiksa KPK.
 
Video Editor : Ginta FR 
 
Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Nasional
36 menit lalu

KPK Tetapkan Bupati Ponorogo Sugiri Sancoko Tersangka!

Nasional
2 jam lalu

Haru! Pesan Terakhir Antasari Azhar kepada Keluarga, Ingin Meninggal di Rumah

Nasional
8 jam lalu

Antasari Azhar Tutup Usia, Pimpinan KPK: Sosok Tangguh Pemberantasan Korupsi

Nasional
11 jam lalu

Profil Antasari Azhar, Jaksa yang Pernah Pimpin KPK

Nasional
11 jam lalu

Mengenang Antasari Azhar, Jaksa Pertama Jabat Ketua KPK yang Gigih Berantas Korupsi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal