DKPP: Papua Daerah Rawan Pelanggaran Etika Kepemiluan

irfan Maulana
Ketua DKPP Heddy Lugito di kantor Kemendagri (foto: MPI)

"Dan Pak Mendagri tadi sudah menyetujui kalau kita mau ada rencana, ini masih rencana ya, rencana dalam penegakan dan sosialisasi Pemilu, kita akan rencananya membentuk kantor perwakilan DKPP di Papua.

DKPP segera mencari dasar hukum untuk membangun kantor perwakilan DKPP di Papua. Sebab kantor perwakilan tidak diatur dalam Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2017 tentang Pemilu.

"Yang diatur di Undang-Undang itu adalah kita membentuk tim pemeriksa daerah secara ad hoc. Kantor perwakilan itu belum diatur dalam undang-undang," kata Heddy.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
4 hari lalu

Mendagri Izinkan Warga Gunakan Kayu Gelondongan Banjir Sumatra: Jangan Dijual

Nasional
4 hari lalu

Mendagri Ungkap 25 Desa di Aceh dan Sumut Hilang Diterjang Banjir dan Longsor

Nasional
4 hari lalu

Huntara untuk Warga Aceh dan Sumut yang Desanya Hilang Ditargetkan Rampung 3 Bulan

Nasional
9 hari lalu

Prabowo Ingin Siswa Sekolah Kedinasan Dikirim ke Lokasi Bencana Sumatra

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal