Doakan yang Meninggal karena Covid-19, Menag: Mari Hening Cipta 60 Detik Pukul 10.07 WIB 

Kiswondari
Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas. (Foto: Istimewa).

Dia berharap, Hening Cipta Indonesia ini dapat menumbuhkan kekuatan solidaritas bersama untuk bersinergi dan gotong royong dalam menghadapi pandemi. Hening Cipta Indonesia, kata dia juga diharapkan memberikan kesadaran tentang betapa pentingnya nikmat kesehatan sehingga harus dijaga dengan baik.

Selain mendoakan mereka yang telah meninggal karena pandemi, dia juga mengajak umat berdoa bagi keselamatan bangsa. “Mari seluruh rakyat Indonesia, kita heningkan cipta bersama, melangitkan doa agar pandemi Covid-19 segera sirna," katanya.

Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait
Nasional
6 hari lalu

Menkes Pastikan Super Flu Tak Mematikan seperti Covid-19: Gak Usah Khawatir

Nasional
8 hari lalu

Doa Bangsa untuk Sumatra, Menag Minta Masyarakat Hentikan Pola Pikir Eksploitatif terhadap Alam

Nasional
14 hari lalu

Menag Nasaruddin Umar: Natal Momentum Wujudkan Solidaritas Nyata bagi Bangsa

Nasional
15 hari lalu

Sampaikan Pesan Natal 2025, Menag Ajak Umat Kristiani Rawat Kasih dari Keluarga

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal