Eks Pengacara Jessica Gabung Kuasa Hukum Setya Novanto

iNews Pagi
Mantan kuasa hukum Jessica Kumala Wongso, Otto Hasibuan resmi bergabung dengan tim kuasa hukum Setya Novanto (Setnov).
JAKARTA, iNews.id - Mantan kuasa hukum Jessica Kumala Wongso, Otto Hasibuan resmi bergabung dengan tim kuasa hukum Setya Novanto (Setnov). Mengawali tugasnya, Otto menjenguk kliennya di Rumah Tahanan (Rutan) KPK. 
 
Otto datang bersama Frederich Yunadi yang sebelumnya sudah menjadi kuasa hukum Setnov, untuk membahas mengenai kasus korupsi KTP elektronik. Dia mengatakan, pertemuannya dengan Novanto belum membahas mengenai praperadilan kedua kalinya.
 
Otto akan menjalankan tugasnya untuk meluruskan berita-berita yang merugikan Setnov. Seperti diketahui, Otto adalah kuasa hukum Jessica saat menangani kopi beracun.
 
Video Editor : Ginta FR 
 
Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Nasional
8 tahun lalu

Tahan Setya Novanto, KPK Dapat Banyak Dukungan

Nasional
8 tahun lalu

DPP Golkar Tentukan Nasib Setnov Besok

Nasional
8 tahun lalu

Setya Novanto Ditahan KPK 20 Hari ke Depan

Nasional
8 tahun lalu

KPK Tetapkan Status Setya Novanto DPO

Nasional
8 tahun lalu

Kasus Hukum Setya Novanto Jadi Fenomenal

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal