Ganjar Resmi Bubarkan TPN: Saya dan Pak Mahfud Bangga

Felldy Aslya Utama
Ganjar Pranowo resmi membubarkan TPN (foto: MPI)

"Tentu saya dan Pak Mahfud merasa bangga ada orang-orang hebat di belakang saya dan di depan saya yang selama ini kita bersama-sama memperjuangkan demokrasi dan kebenaran, salam sehat buat teman-teman," kata Ganjar. 

Usai mengucapkan terima kasih, mantan Gubernur Jawa Tengah itu pun secara resmi membubarkan TPN Ganjar-Mahfud yang telah bekerja selama tahapan Pilpres 2024

"Dan dengan mengucap syukur alhamdulillah, kita tutup seluruh kegiatan TPN, dan beberapa orang masih tetap berlanjut," katanya.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
20 hari lalu

Roy Suryo Tuding KPU Terbitkan Aturan Khusus soal Ijazah Capres-Cawapres untuk Loloskan Gibran

Nasional
3 bulan lalu

Ganjar soal Megawati Merangkap Sekjen PDIP: Tidak Mungkin Permanen

Nasional
3 bulan lalu

Hasto Dapat Amnesti dari Prabowo, Ganjar: Terima Kasih

Nasional
3 bulan lalu

Suryadharma Ali Meninggal Dunia, Hatta Rajasa Ungkap Pertemuan Terakhir Setahun Lalu

Nasional
3 bulan lalu

Ganjar hingga Adian Napitupulu Hadiri Sidang Vonis Hasto, Kompak Berpakaian Hitam

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal