Guru Besar Unpad Sebut TGB Tokoh yang Menenangkan dan Bisa Beri Solusi

Binti Mufarida
Ketua Harian Nasional Partai Perindo Dr TGB HM Zainul Majdi (foto: MNC Portal/R August)

Selain itu, Muradi mengatakan TGB punya power sebagai pemimpin birokrasi karena pengalaman pernah menjabat Gubernur Nusa Tenggara Barat (NTB) selama dua periode yaitu tahun 2008-2013 dan 2013-2018.

“Maka sebenarnya kekuatan dari TGB jauh lebih punya power karena dia pernah dua periode menjadi gubernurnya. Dia punya power untuk kemudian (menjadi) penguasa birokrasi,” kata Muradi.

Muradi meminta jika TGB menjadi cawapres maka harus bisa membawa nama dan melibatkan Partai Perindo.

“Posisi dari TGB ini harus bisa menstimulasi proses politik, jadi dia harus bisa bawa partainya juga, Perindo," ujar Muradi.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
9 hari lalu

Hary Tanoesoedibjo dan Keluarga Rayakan Natal Bersama MNC Group, Beri Sumbangan untuk Korban Bencana Sumatra

All Sport
20 hari lalu

Membanggakan! Biliar Indonesia Tambah Perunggu, Total 2 Perak dan 2 Perunggu di SEA Games 2025

Gadget
22 hari lalu

Hary Tanoesoedibjo Bangga Game The God of Highschool: Legends Rilis, Paling Ditunggu Gen Z!

Gadget
22 hari lalu

Kolaborasi MNC Games dan ITOXI Luncurkan Game Perdana The God of Highschool: Legends

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal