Gus Dur dan Marsinah Jadi Nama Gedung-Ruangan di Kementerian HAM

Nur Khabibi
Menteri HAM Natalius Pigai. (Foto: Nur Khabibi)

"Maka, tempat pelayanan ini menjadi simbol bahwa siapa pun yang akan datang, para pengadu harus menanamkan ketika melihat wajah Marsinah, harus menanamkan diri bahwa dia mau ingin memperjuangkan dan untuk mendapatkan keadilan," ujarnya. 

"Bagi seluruh staf yang akan bertugas di sini, mereka juga harus merasakan bahwa mereka yang datang untuk melaporkan kepada Kementerian HAM ini adalah orang-orang yang memperjuangkan keadilan," imbuhnya. 

Foto Marsinah dengan ukuran cukup besar terpajang di depan ruang pelayanan pengaduan.

Editor : Rizky Agustian
Artikel Terkait
Nasional
12 jam lalu

Setelah Soeharto dan Gus Dur, BJ Habibie Diusulkan Jadi Pahlawan Nasional

Nasional
1 hari lalu

Marsinah Jadi Pahlawan Nasional, KSPSI Puji Komitmen Prabowo

Nasional
1 hari lalu

Profil Gus Dur, Presiden ke-4 RI Cucu Pendiri NU yang Ditetapkan Pahlawan Nasional

Nasional
1 hari lalu

Viral Didit Prabowo Salami Kakak Marsinah hingga Membungkuk, Ini Fotonya!

Jatim
1 hari lalu

Gus Dur Resmi Pahlawan Nasional, Keluarga dan Pesantren di Jombang Sujud Syukur

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal