Hikmah Jumat Berkah, Yusuf Mansur: Di Balik Kesalahan, Ada Jalan Menemukan Kebenaran

Tim iNews.id
Ustadz Yusuf Mansur

"Kita doa-mendoakan. Benar-benar ada baiknya, mendoakan. Bukan hanya memviralkan. Kirimkan doa terbaik kita, untuk siapa pun yang lagi tersesat, jauh dari Allah, lupa dan lalai, dan sedang meninggalkan Allah. Sudah mah tidak bisa memberi solusi, maka minimal, memberi doa. Beri juga afirmasi positif. Kalimat-kalimat positif. Bismillaah walhamdulillaah," tuturnya.

Terlebih, kata Yusuf Mansur, Allah memberikan ampun kepada seluruh umatnya yang bertobat dan memaafkan mereka yang berbuat zalim.

"Apalagi Allah Maha Pengampun, Maha Pemaaf, Maha Penerima Taubat. Dan Maha Memberi Hidayah, Petunjuk. Maha Memberi Cahaya. Maha Membolakbalikkan Hati. Maha Pengasih. Maha Penyayang. Maha Memberi Kesempatan. Maha Segala2nya," ujar pemilik nama asli H Jam’an Nurchotib Mansur itu.

Terakhir, Yusuf Mansur memberikan salam kepada warga Indonesia, khususnya di Magelang agar  selalu dalam keadaan sehat dan bermanfaat bagi sesama.

"Salam buat warga Magelang yang baik-baik, bagus-bagus, hebat-hebat, penuh manfaat. Dan juga seluruh warga di Tanah Air Indonesia," katanya.
.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Makro
6 bulan lalu

Ini Alasan Pertumbuhan Ekonomi RI Kuartal I 2025 Rendah meski Ada Lebaran

Destinasi
6 bulan lalu

Robby Purba Street Feeding untuk Kucing Jalanan sebagai Bentuk Sedekah di Bulan Ramadhan

Muslim
7 bulan lalu

Doa Hari Jumat Setelah Ashar yang Mustajab dan Penuh Berkah

Seleb
7 bulan lalu

43 Tahun Hidup, Ivan Gunawan Baru Puasa Full dan Sholat 5 Waktu di Ramadhan Ini  

Nasional
7 bulan lalu

Presiden Prabowo Ucapkan Selamat Idul Fitri 1446 H, Momentum Perkokoh Persatuan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal