Indonesia Terima 65,5 Juta Bulk Dosis Vaksin Covid-19 dari Sinovac

Binti Mufarida
Vaksin Covid-19 Sinovac tiba di Indonesia, Selasa (12/1/2021) siang. (Foto: Istimewa) 

“Di saat bersamaan pemerintah melakukan 3T, testing testing dan treatment dan masyarakat dapat terus melaksanakan secara disiplin protokol kesehatan 3M memakai masker menjaga jarak dan mencuci tangan dengan sabun menggunakan hand sanitizer,” katanya.

“Terlebih saat ini terdapat beberapa negara yang sedang menghadapi gelombang kedua second wave dan bahkan gelombang ketiga third wave yang mengakibatkan kembali terjadinya lonjakan kasus positif Covid-19,” kata Johnny.

Untuk itu, Johnny meminta harus bersama-sama berupaya agar kejadian tersebut tidak terjadi di Indonesia. “Meskipun vaksinasi telah dilakukan, kita tidak boleh lengah. Kita harus tetap disiplin melaksanakan protokol kesehatan untuk keselamatan seluruh masyarakat Indonesia," katanya.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Megapolitan
4 hari lalu

Jakarta Masih Nihil Super Flu, Pramono Persilakan Warga Vaksinasi untuk Pencegahan

Nasional
4 hari lalu

Geram! Purbaya bakal Gerebek Perusahaan Baja China yang Rugikan Negara Triliunan Rupiah

Internasional
7 hari lalu

Viral, Influencer Cantik Ini Kena Tipu hingga Jadi Gelandangan di Kamboja

Internasional
8 hari lalu

Kecam Serangan AS ke Venezuela, China: Tak Satu Negara pun Boleh Jadi Polisi Dunia!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal